Wisman Wisata Bahari Ditargetkan
Industri
Wisman Wisata Bahari Ditargetkan
1 Agustus 2015
JAKARTA, KOMPAS — Kementerian Pariwisata memutuskan akan menggelontor Rp? 10 miliar untuk mendorong wisata bahari yang dimotori oleh PT Pelni (Persero). Diharapkan, wisata bahari bisa mendatangkan 50.000 wisatawan asing dan meningkatkan porsi dalam angka total pendapatan dari sektor pariwisata.
- Read more about Wisman Wisata Bahari Ditargetkan
- Log in to post comments
- 57 reads