BEKERJA DAN BERBAKTI UNTUK KEMAJUAN KTI

Artikel/Opini

Membangun Armada Masa Depan

 

Hendrik Sayori adalah alumnus SD Inpres 62 Gaya Baru, Distrik Womi Waren, Manokwari Selatan, Papua Barat. Maka ketika dia menjabat sebagai Kepala Kampung, setiap kali melewati bangunan SD itu, selalu terlintas di kepalanya bagaimana dia bisa membantu tempatnya dulu menimba ilmu.

Tapi semua itu buntu hingga kemudian ada pelatihan perencanaan kampung di kampungnya. Dari situ dia mulai berinteraksi dengan pihak sekolah yang sekarang dipimpin oleh Beatrix Flora Krey sebagai Kepala Sekolah.

Belajar Tentang Perbedaan dari Suku Korowai di Papua

National Geographic Indonesia - Kamis, 29 Agustus 2019 | 15:27 WIB

Nationalgeographic.co.id - Umpatan nama binatang yang digunakan oknum anggota organisasi masyarakat (ormas) dan aparat untuk mengintimidasi mahasiswa Papua di Surabaya, Jawa Timur, selain melahirkan gelombang solidaritas #kamibukanmonyet, juga menyulut rusuh di berbagai kota di Indonesia.

Peristiwa di Surabaya bukan kali pertama menimpa orang Papua. Sebelumnya sempat juga terjadi di Malang, Jawa Timur; Semarang, Jawa Tengah; dan Yogyakarta. Selain politis, sebagian musababnya soal sepele atau salah paham.

Membangun Guru Berkualitas, Membangun Peradaban

Oleh: Advertorial - 25 Agustus 2019
Bagaimana pemerintah berupaya meningkatkan kualitas para guru?

tirto.id - Kecintaan kita pada sosok Denias tak bisa dilepaskan dari kecintaan kita kepada Maleo—seorang tentara yang ditugaskan di Desa Bonea, pedalaman Papua, namun kerap mengisi waktunya dengan mengajar anak-anak di sana.

Alih Fokus Dana Desa, Perhatikan Ketimpangan

Alih Fokus Dana Desa, Perhatikan Ketimpangan
Nurhady Sirimorok
Tanpa menimbang faktor ketimpangan agraria, dana desa untuk penguatan ‘kualitas SDM’ boleh jadi hanya akan menguatkan mereka yang sudah kuat.

Dana desa, pada periode ini, akan diarahkan pada pemberdayaan lewat penguatan sumberdaya manusia (SDM), demikian pernyataan pemerintah dalam sejumlah kesempatan. Bila sebelumnya pemerintah mendorong peningkatan infrastruktur, sekarang perbaikan kualitas manusia mendapat girilan. Peralihan butuh kehati-hatian.

Perubahan besar dalam cara sekolah dan madrasah Indonesia melakukan perencanaan dan penganggaran

Perubahan besar dalam cara sekolah dan madrasah Indonesia melakukan perencanaan dan penganggaran
Ratna Kesuma

“Sistem telah membantu kami memonitor pelaksanaan kegiatan di sekolah.”

“Rencana sekolah kami telah membaik, dan tidak berubah meskipun kepala sekolah diganti.”

“Sekarang semua pemangku kepentingan dapat mengakses rencana dan anggaran sekolah, menciptakan proses yang lebih transparan dan meningkatkan akuntabilitas.”

Pages