BEKERJA DAN BERBAKTI UNTUK KEMAJUAN KTI

Nusa Tenggara Barat

PLN Teken Kontrak Proyek Fasilitas CNG Gresik - Lombok

Rabu, 16 April 2014 , 22:31:00
PLN Teken Kontrak Proyek Fasilitas CNG Gresik - Lombok

JAKARTA - PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) terus memanfaatkan teknologi Compressed Natural Gas (CNG) untuk memenuhi kebutuhan energi primer pembangkit listrik yang tak terjangkau oleh fasilitas pipa gas.

Untuk itu PLN menandatangani kontrak pembangunan (engineering-procurement-construction-instalation/EPCI), operasi dan pemeliharaan (O&M) fasilitas CNG Gresik – Lombok.

Nari - Keliling, Membaca Naskah Lontar Lombok

Nari
Keliling, Membaca Naskah Lontar Lombok

Oleh: KHAERUL ANWAR

ETNIS Sasak, Lombok, Nusa Tenggara Barat, memiliki kekayaan seni budaya, di antaranya naskah lontar atau takepan yang masih banyak disimpan masyarakat. Keberadaan naskah ini melahirkan tradisi membaca naskah lontar, yang biasanya digelar pada acara tertentu. Salah satu pembaca takepan yang relatif populer adalah Nari alias Amak Nurmini atau Mini.

Destinasi Wisata Lombok Dibenahi

Pariwisata
Destinasi Wisata Lombok Dibenahi

JAKARTA, KOMPAS — Destinasi wisata Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat, perlu dibenahi agar potensi itu bisa dikembangkan semaksimal mungkin. Saat ini, sejak dioperasikannya bandara internasional, jumlah wisatawan meningkat cukup pesat. Namun, destinasi wisata di Lombok belum siap sehingga dikhawatirkan wisatawan itu akan menyesal datang ke Lombok.

Bandara Selaparang Resmi Jadi Sekolah Penerbangan

Bandara Selaparang Resmi Jadi Sekolah Penerbangan

    Written by  zainudin syafari
    Tue,08 April 2014 | 10:00

KBR68H, Mataram - Tiga tahun terbengkalai, PT Angkasa Pura I akhirnya meresmikan pengoperasian bekas bandara Selaparang Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB) sebagai sekolah penerbangan.

General Manager PT. Angkasa Pura I Pujiono mengatakan sekolah penerbangan akan memberikan kesempatan bagi warga untuk mengembangkan usaha.

Perhatikan Indonesia Timur

Rakernas PMKRI
Perhatikan Indonesia Timur

AMBON, KOMPAS — Disparitas pembangunan di Indonesia menjadi topik penting yang dibicarakan dalam Rapat Kerja Nasional VII Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia di Langgur, Maluku Tenggara. Forum itu meminta kepemimpinan nasional yang terbentuk pasca pemilu memberikan perhatian penuh pada pembangunan di kawasan Indonesia timur.

Mataram students call on voters to avoid Golput

Mataram students call on
voters to avoid Golput
Panca Nugraha, The Jakarta Post, Mataram | Archipelago | Wed, March 26 2014, 9:58 PM

Dozens of activists from several religion-based student organizations, such as the Islamic Students Association (HMI), the Catholic Students Union (PMKRI) and the Indonesian Buddhist Students Association (Hikmahbudhi), staged a rally in Mataram, West Nusa Tenggara (NTB), on Tuesday.

They urged voters to avoid the Golput campaign, which encouraged them to not exercise their rights to vote during the upcoming election.

Pemkot Mataram Ikut Program Earth Hour

Pemkot Mataram Ikut Program Earth Hour

    Written by  Zainudin Syafari
    Thu,27 March 2014 | 08:37

KBR68H, Mataram - Mulai tahun ini Pemerintah Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat ikut serta dalam program dunia pemadaman listrik selama 1 jam atau (Earth Hour).  Pemerintah Kota Mataram akan memadamkan lampu selama satu jam pada 29 Maret mulai  pukul 20.30 hingga 21.30 WITA.

Inilah Sayembara Mengembalikan Warisan Arsitektur Khas NTB

Inilah Sayembara Mengembalikan Warisan Arsitektur Khas NTB

    Written by  Zainudin Syafari
    Sat,22 March 2014 | 12:46

Inilah Sayembara Mengembalikan Warisan Arsitektur Khas NTBIlustrasi: Miniatur Masjid di Mataram (Foto: Antara)
 
 
KBR68H, Mataram - Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat mengadakan sayembara karya arsitektur khas Kota Mataram.

Pages