BEKERJA DAN BERBAKTI UNTUK KEMAJUAN KTI

TIK dalam Strategi dan Rencana Pelaksanaan Pendidikan di Papua

Judul: TIK dalam Strategi dan Rencana Pelaksanaan Pendidikan di Papua
Diterbitkan oleh: Kantor Bank Dunia, Jakarta (didanai oleh DESP)
Cetakan: Oktober 2010

Summary: 

Program lima tahun yang diuraikan dalam "TIK dalam Strategi dan Rencana Pelaksanaan Pendidikan" ini memiliki emapat tujuan, untuk menggunakan teknologi informasi dan komunikasi - perangkat keras, perangkat lunak, telekomunikasi atau "konektivitas" - untuk:
i) Memfasilitasi pengelolaan pendidikan dan keuangan yang lebih baik di tingkat sekolah, kabupaten, dan provinsi
ii) Mengembangkan kapasitas TIK staf teknis, guru, pemimpin sekolah dan pejabat pendidikan dalam kompetensi pendidikan
iii) Meningkatkan hubungan antara sekolah, kabupaten dan provinsi, serta dunia di sekitar mereka.
iv) Mengembangkan siswa yang dapat beradapatasi terhadap perubahan dan yang diberdayakan untuk mengubah lingkungan mereka, yang kreatif dan inovatif, dan yang mampu menerapkan pengetahuan dan memecahkan masalah dengan percaya diri dalam komunitas mereka dan lebih lagi.

Program ini berupaya untuk menanggapi permintaan yang kuat, dan sampai sekarang belum terpenuhi, dari pemangku kepentingan di semua tingkat sistem pendidikan di Papua: administrator, guru, ataupun siswa, atas akses ke informasi dan ketrampilan.

Rating: 
Average: 2 (3 votes)