BEKERJA DAN BERBAKTI UNTUK KEMAJUAN KTI

Posting Terbaru

Sungai Tercemar Merkuri Sentra Padi Terbesar di Maluku Terancam

NAMLEA, KOMPAS — Sungai Wai Apo yang mengairi 5.702 hektar sawah di Kecamatan Wai Apo, Kabupaten Buru, Maluku, tercemar merkuri yang digunakan petambang emas ilegal di Gunung Botak. Kecamatan Wae Apo merupakan sentra padi di Provinsi Maluku, dengan hasil produksi mencapai 26.817 ton gabah kering giling pada tahun 2013.

BBM Bersubsi di Mahal Harganya Lebih Tinggi Dibanding Bahan Bakar Minyak Nonsubsidi

KUPANG, KOMPAS — Harga bahan bakar minyak bersubsidi di Kabupaten Sabu Raijua, Nusa Tenggara Timur, lebih mahal dibandingkan dengan harga BBM nonsubsidi. BBM nonsubsidi didatangkan dari Makassar, sedangkan BBM bersubsidi dari Kupang. Kabupaten kepulauan ini butuh kapal khusus pengangkut BBM antarpulau dalam satu provinsi.

Pages