BEKERJA DAN BERBAKTI UNTUK KEMAJUAN KTI

Posting Terbaru

Berdayakan Pertanian,13 Kabupaten di Papua Dapat USD 8,4 Juta

Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) bersama International Fund for Agricultural Development (IFAD) melakukan pengecekan dan validasi program Program Pembangunan Desa Mandiri (PPMD) di Kampung Abrose, Distrik Ransiki, Manokwari Selatan, Papua Barat.

CAUSINDY: Kontribusi Pemuda Dalam Peningkatan Hubungan Bilateral Australia dan Indonesia

Hubungan dua negara Indonesia dan Australia telah berlangsung sejak abad ke-18, bahkan sebelum ditemukannya benua Australia oleh pelaut dari Eropa. Kontak dagang telah dikembangkan antara masyarakat indigenous di daratan Australia bagian Utara dengan pelaut Makassar, terutama pada komoditas teripang, yaitu sejenis timun laut yang pada kala itu dianggap sebagai salah satu komoditas unggulan.

International Federation of Red Cross Job Vacancy: Shelter & Cash Officer, Lombok

The International Federation of Red Cross and Red Crescent Societies (IFRC) is the world's largest humanitarian organization, with 191 member National Societies. As part of the International Red Cross and Red Crescent Movement, our work is guided by seven fundamental principles; humanity, impartiality, neutrality, independence, voluntary service, unity and universality.

The International Federation-Country Cluster Support Team (CCST) for Indonesia and Timor Leste is looking for qualified candidates to fill the following position:

SHELTER & CASH OFFICER

Pages