BEKERJA DAN BERBAKTI UNTUK KEMAJUAN KTI

Strategi Pengembangan Sistem Informasi Kesehatan Daerah Satu Pintu - NTB

Judul: Strategi Pengembangan Sistem Informasi Kesehatan Daerah Satu Pintu - NTB
Terbitan: DInas Kesehatan Provinsi NTB - dengan dukungan GTZ
Tahun 2009

Summary: 

Pedoman ini berisikan tentang kesepakatan yang telah dibangun bersama antara seluruh Tim SIKDA Kabupaten/Kota di NTB berkaitan dengan pengembangan SIKDA kedepan antara lain: tujuan; manfaat; target yang ingin dicapai; strategi pengembangan yang didalamnya termasuk pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM), pengembangan dan dukungan jejaring (hardware dan software), monitoring dan evaluasi; alur data satu pintu melalui ”bank data”, serta rencana kerja sembilan kabupaten/ kota sebagai lampiran.

AttachmentSize
PDF icon Grand Desain HMIS (Ind).pdf2.09 MB
Rating: 
No votes yet