BEKERJA DAN BERBAKTI UNTUK KEMAJUAN KTI

Publikasi

Pendidikan Dasar di Pelosok Indonesia: Hasil Survei Kalimantan Barat dan Nusa Tenggara Timur -

Sejak tahun 2016, Bank Dunia mendukung Pemerintah Indonesia untuk meningkatkan kinerja guru dan partisipasi masyarakat dalam pendidikan melalui KIAT Guru. KIAT Guru (Kinerja dan Akuntabilitas Guru) dilaksanakan di lima kabupaten, yaitu Ketapang, Landak, dan Sintang (di Provinsi Kalimantan Barat), serta Manggarai Barat dan Manggarai Timur (di Provinsi Nusa Tenggara Timur).

Primary Education in Remote Indonesia : Survey Results from West Kalimantan and East Nusa Tenggara (English)

Competitiveness in an increasingly globalized world requires a highly skilled and educated workforce. The Government of Indonesia recognizes that a highly educated and skilled workforce is critical to reducing inequality and poverty.

Aplikasi Kamera Katalis Peningkatan Kinerja Layanan Guru di Nusa Tenggara Timur

KIAT Kamera merupakan bagian dari Program Rintisan KIAT Guru yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas layanan pendidikan di desa sangat tertinggal melalui pemberdayaan masyarakat dan pengaitan pembayaran Tunjangan Khusus Guru dengan kehadiran guru atau kualitas layanan guru.

Infografis Program KIAT Guru Phase I

Infografis inovasi kebijakan untuk peningkatan kualitas pendidikan melalui Program KIAT Guru.

Program Rintisan KIAT Guru (Kinerja dan Akuntabilitas Guru) bertujuan untuk meningkatkan kualitas layanan pendidikan di daerah sangat tertinggal melalui pemberdayaan masyarakat dan pengaitan pembayaran Tunjangan Khusus Guru dengan kehadiran guru atau kualitas layanan guru.

Lembar Fakta KIAT Guru

Kinerja dan Akuntabilitas Guru (KIAT Guru) adalah sebuah program inisiatif Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) serta Tim Nasional Percepatan Penanggulangan Kemiskinan (TNP2K) Sekretariat Wakil Presiden Republik Indonesia yang bertujuan untuk meningkatkan pelayanan pendidikan di daerah terpencil.

Laporan Pelaksanaan Rintisan KIAT Guru Desember 2018

Sejak tahun 2009, 20% APBN dialokasikan untuk pendidikan, setengahnya untuk gaji dan tunjangan guru. Guru di daerah sangat tertinggal yang memenuhi kriteria mendapatkan tunjangan khusus sebesar satu kali gaji pokok. Apabila guru sudah bersertifikasi dan ditempatkan di daerah sangat tertinggal, ia bisa mendapatkan tiga kali gaji pokok dalam sebulan.

KIAT Guru Fact Sheet

KIAT Guru program aims to improve education service delivery in remote villages by empowering communities and tying payment of remote area allowance with either teacher presence or teacher performance.

Menjalin Asa di Ujung Barat Kabupten Landak

SDN 03 Tempoak terletak di Dusun Ohak, Desa Tempoak, Kecamatan Menjalin yang letaknya secara geografis paling ujung barat Kabupaten Landak, Kalimantan Barat. Ada tiga sekolah dasar di Desa Tempoak, yaitu SDN 03 Tempoak, SDN 15 Betung Tanjung dan SDN 20 Cagat.

Social Accountability in Action: Improving Teachers' Presence and Teachers' Service Quality

KIAT Guru pilot aims to improve education service delivery in remote villages. It empowers communities to hold teachers accountable by agreeing to prioritize between five to eight bottom-up service indicators to improve student learning environment.

Akuntabilitas Sosial: Meningkatkan Kehadiran dan Kualitas Layanan Guru

KIAT Guru bertujuan untuk meningkatkan kualitas layanan pendidikan di desa sangat tertinggal. Program Rintisan ini memberdayakan masyarakat untuk meningkatkan akuntabilitas guru dengan menyepakati lima hingga delapan indikator layanan untuk meningkatkan lingkungan belajar yang menyenangkan bagi anak. Di beberapa sekolah

Pages